How to Install WordPress 3.9 with Apache2 + MySQL 5.5 + PHP 5.5 in Ubuntu Server 14.04 LTS

Posted by Labels: at
PENGERTIAN WORDPRESS

WordPress adalah alat blogging gratis dan open source yang ditulis dalam PHP dan MySQL sebagai database default. itu mungkin yang paling mudah dan paling kuat blogging dan konten website sistem manajemen (atau CMS) yang ada sekarang. Selain itu, WordPress adalah cara untuk mendapatkan informasi di web. Ini pertama kali diatur untuk blogger dan sekarang digunakan untuk membangun website besar dan kecil. Sekarang alat membangun website diri-host terbesar di dunia.

TUTORIAL MENGINSTALL WORDPRESS DARI UBUNTU

1. SETUP LAMP STACK
Anda terlebih dahulu menginstall lamp di ubuntu server
2.  Buat Database dan Pengguna untuk WordPress
Masuk ke server mysql sebagai root user dengan mengetikkan perintah berikut:

mysql -u root -p
3. SETELAH SUKSES, MAKA LANJUT PADA PERINTAH SELANJUTNYA
 
CREATE DATABASE dbwordpress;
 
4. Selanjutnya kita membuat akun user dan password , lalu masukkan perintah selanjutnya:
CREATE USER wpuser@localhost IDENTIFIED BY 'wpP@5sw0Rd';
5. Selanjutnya, memberikan database yang baru saja dibuat untuk pengguna baru. Lalu masukkan perintah selanjutnya:

GRANT ALL PRIVILEGES ON dbwordpress.* TO wpuser@localhost;
6. Lanjutkan perintah dibawah ini:

 FLUSH PRIVILEGES;
7. Lanjutkan perintah dibawah ini:

exit;
8. Lalu masuk ke directory, lalu masukkan perintah dibawah ini:
 
cd /var/www/html
9. Download WORDPRESS, dan lalu masukkan perintah dibawah ini:
 
 
sudo wget http://wordpress.org/latest.tar.gz
10. Lalu masukkan perintah dibawah ini :

sudo tar -zxvf latest.tar.gz
 
11. Copy semua file-file directory wordpress ke dokumen anda. Lalu masukkan perintah dibawah ini:

sudo rsync -avP wordpress/ /var/www/html
 
12. lalu masukkan perintah dibawah ini:
 
sudo rsync -avP wordpress/ .
 
13. lalu masukkan perintah dibawah ini:
 
 sudo rm -rf wordpress/ latest.tar.gz
 
14. lalu masukkan perintah dibawah ini:
 
sudo chown -R www-data:www-data /var/www/html
 
15. lalu buka web browser,lalu akan muncul seperti dibawah ini:

16. lalu selanjutnya akan muncul seperti ini, isi sesuai dengan yang kamu tetukan, lalu klik installwordpress:




17. Lalu selanjutnya akan muncul seperti ini:

18. Lalu selanjutnya akan muncul seperti ini:

19. Setelah itu, kamu akan muncul seperti ini:




Post a Comment

Back to Top